Bangun ruang adalah bangun 3 dimensi atau bangun yang memiliki ukuran panjang, lebar, dan tinggi. Rumus Luas Permukaan Bangun Ruang: Jumlah Luas Seluruh Permukaan dari Bangun Ruang Tersebut. Kubus Kubus memiliki 6 sisi (atas, bawah, depan, belakang, samping kanan, & kiri). Masing- masing dihitung luasnya dan dijumlahkan. Maka nilai luas permukaannya akan ditemukan. Luas Atas = (7 x 7) = 49 cm 2 . Luas Bawah = (7 x 7) = 49 cm 2 . Luas Depan = (7 x 7) = 49 cm 2 . Luas Belakang = (7 x 7) = 49 cm 2 . Luas Samping Kanan = (7 x 7) = 49 cm 2 . Luas Samping Kiri = (7 x 7) = 49 cm 2 . Luas Permukaan = (L. Atas + L. Bawah + L. Depan + L. Belakang + L. Samping Kanan + L. Samping Kiri) = (49 + 49 + 49 + 49 + 49 + 49) = 294 cm 2 . Balok Balok memiliki 6 sisi (atas, bawah, depan, belakang, samping kanan, & kiri). Masing- masing dihitung luasnya dan dijumlahkan. Maka nilai luas permukaannya akan ditemukan. Luas Atas = (6 x 3)